Anggota Bawaslu Provinsi Lampung, Imam Bukhori laksanakan pendampingan dan pengawasan monitoring pelaksanaan pengadaan logistik perlengkapan Pemilu 2024. Pengawasan tersebut dilakukan di Tangerang, Senin (06/11).
Bawaslu Kabupaten Way Kanan menggelar Workshop Produk Hukum Bawaslu Pada Pemilihan Umum Presiden Dan Wakil Presiden,DPR RI, DPRD Provinsi Dan DPRD Kabupaten/Kota Tahun 2024 bersama Panwaslucam Se-Kabupaten Way Kanan.
Dalam rangka mengawasi Hak Pilih pada Pemilu 2024, Bawaslu Provinsi Lampung bersama dengan Ketua dan Anggota Bawaslu Kota Metro Badawi Idham serta Maria Kristina, Ketua serta Anggota Bawaslu Kabupaten Lampung Timur Lailatul Khoiriyah serta Syahroni melaksanakan Pengawasan terkait hak pilih pada d
Ketua Bawaslu Lampung Iskardo P. Panggar mengungkapkan TVRI merupakan Rekan yang Penting Dalam Menyiarkan pengawasan pemilu di Lampung, dimana semua daerah masuk saluran TVRI. Hal itu di ungkapkan Iskardo saat mengawali kegiatan MoU dengan LPP TVRI Lampung, Way Hui, Senin (06/11).
Analisis Indeks kerawanan Pemilu menempatkan Lampung posisi kedua nasional rawan Politik uang, menurut Koordinator Divisi Pencegahan dan Parmas Bawaslu Lampung, pada Pemilu sebelumnya Bawaslu terkosentrasi pada penindakan pelanggaran, maka pada Pemilu 2024, Bawaslu menyoroti pada upaya pencegahan