Koordinator Divisi SDM dan Organisasi Bawaslu Lampung Imam Bukhori menekankan kembali pentingnya menjalani tanggung jawab sesuai komitmen masing-masing, serta menjaga reputasi baik, baik dalam konteks lembaga maupun tugas dan tanggung jawab individu.
Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Lampung, Iskardo P. Panggar, melakukan pemantauan intensif terhadap proses sortir dan pelipatan surat suara Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, DPR RI, DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD Kabupaten di Kabupaten Way Kanan.
Anggota Bawaslu Lampung Ahmad Qohar menghadiri Sidang Senat Terbuka Wisuda Ke-46 Universitas Tulang Bawang (UTB) yang bertempat di Hotel Novotel, Lampung. Sabtu, (13/1).
Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Lampung memberikan arahan penting kepada jajaran Bawaslu Kabupaten Lampung Tengah dan Panwaslu Kecamatan terkait proses pelaksanaan penyelesaian sengketa antar peserta pemilu (PSAP).