Anggota Bawaslu Lampung Suheri mengimbau agar seluruh jajaran Bawaslu dapat bergotong royong memberikan rasa nyaman kepada Pendukung Bakal Calon Anggota DPD RI saat mengawasi tahapan Verifikasi Faktual (Verfak) kesatu Pemilu Tahun 2024 saat ini.
Ketua Bawaslu Lampung, Iskardo P. Panggar dan Kepala Sekretariat, Widodo Wuryanto Hadir Dalam Rakornas yang diselenggarakan oleh Bawaslu RI pada Minggu sampai dengan Selasa 12-14 Februari 2023 di hotel Best Western kota Batam.
Masyarakat Kabupaten Tulang Bawang yang merasa mempunyai hak pilih, namun belum terdaftar bisa datang ke Posko Kawal Hak Pilih. Posko ini dibentuk oleh Bawaslu Kabupaten Tulang Bawang yang berada di kantor pengawas pemilu masing-masing.
Dalam rangka memastikan proses verifikasi Faktual (Verfak) dukungan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) berjalan sesuai dengan regulasinya, jajaran Bawaslu Provinsi Lampung melakukan pengawasan melekat pada 6 hingga 26 Februari 2023.