Dalam rangka mempersiapkan dan memastikan kelancaran pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2024 di Provinsi Lampung, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Lampung menggelar acara doa bersama, di kantor KPU Lampung, Senin (25/11).
Bawaslu Lampung hadiri Kunjungan Kerja Kompolnas Di Polda Lampung Dalam Rangka Monitoring dan Pengawasan Persiapan Pengamanan Pilkada Serentak 2024 di Wilayah Hukum Polda Lampung, Senin (25/11).
Anggota Bawaslu Lampung, Ahmad Qohar, lakukan pengawasan langsung proses pendistribusian logistik Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Lampung serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Pringsewu, Senin (25/11).
Menjelang H-7 pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Bawaslu Provinsi Lampung mencatat adanya 128.116 pemilih dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang belum memiliki kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el).